http://sejarah.fkip.uniflor.ac.id
Deskripsi Program Studi
Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan menjadi guru sejarah yang berjiwa konservasif terutama dalam nilai-nilai sejarah dan kearifan lokal (local genius dan local wisdom). Selain itu, mampu menghasilkan lulusan yang ahli dalam bidang sejarah, kompeten dalam bidang multimedia, pariwisata, dan penulisan ilmiah/popular. Kemampuan yang akan dimiliki oleh lulusan melalui kurikulum yang dirancang ialah digunakan untuk berkarya di instansi pemerintah baik pegawai negri sipil maupun staf ahli, dan bisa mengembangkan usaha sendiri (berwiraswasta).
VISI
Menjadi program studi pendidikan sejarah yang unggul, mandiri, terpercaya, yang berbasis budaya di tahun 2025.
MISI :
- Menyelenggarakan pendidikan sejarah dengan konsep pembelajaran bermutu, berorientasi pada kurikulum berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI).
- Melakukan penelitian yang kreatif inovatif dan kompentitif sebagai sumbangsih bagi dunia keilmuan dan pendidikan.
- Mengembangkan pendidikan sejarah dalam pengabdian masyarakat sebagai kontribusi dalam pemecahan masalah yang terkait dengan pendidikan sejarah secara berkesinambungan.
Struktur Prodi
- Ketua Program Studi
- Sekretaris
- Dosen-dosen (4 Dewan Penasihat)
- Mahasiswa
- KTU
- Staf Pegawai
Dosen
- 18 0rang Dosen berkualifikasi Magister (S2)
- 14 Dosen yang bersertifikasi, dan memiliki jabatan fungsional Lektor kepala dan Lektor.
- 4 Dosen berstatus jabatan fungsional Asisten Ahli
Mahasiswa
- Mahasiswa yang aktif di Program Studi Pendidikan Sejarah berjumlah 234. Dari berbagai macam etnis sedaratan Flores maupun diluar daratan Flores.
Keunggulan Program Studi
- Ada Bengkel Sejarah/museum Budaya
- Para alumni bisa menjadi:
- Kepala Sekolah tingkat SMP/SMA/SMK/MA
- Kepala Kantor
- Pegawai Negri
- Staf Pengajar tingkat SMP/SMA/SMA/MA
- Kepala Desa
- Gaide
- Penyiar TV Chanel Papua
- Pegawai Bank BRI
- Budayawan
- Peneliti
- Wiraswasta
Fasilitas
- Ruang kelas
- LCD
- Bengkel Sejarah
- Ruang Baca
- Ruang Lab Mikroteacing
Dari fasilitas yang ada dosen dan mahasiswa menfaatkan fasilitas tersebut untuk proses pembelajaran dalam kelas secara teori, namun secara praktek langsung aplikasi dilapanga, misalnya ketempat-tempat bersejarah yakni Situs Bung Karno, Serambi Soekarno, taman renung Bung Karno, dan gedung Imakulata.
Prestasi Mahasiswa
- Lomba Debat Pajak (Juara I)
- Lomba menulis karya jurnalistik ( Juara III)
- Lomba Bola Voli Putri (Juara I)
- Lomba Bola Voli Putra (Juara II)
- Lomba Futsal Putri (Juara III)
- Lomba Vokal Group
- Ekspedisi jalur rempah-rempah di provinsi Maluku
- Lomba pameran pangan lokal per-etnis sedaratan Flores Lembata (Juara III)
Beasiswa
- Bidik Misi
- PEMPROV
- PPA
- VDMI
- KIP/UKT
- PEGADAIAN
Kegiatan-Kegiatan Mahasiswa
- Pekan Sejarah
- Kemah Ilmiah
- Lawatan sejarah
- Bedah Rumah
- Kerja Bakti
Program Studi Pendidikan Sejarah bergabung dalam Asosiasi P3SI ( Perkumpulan Program Studi Pendidikan Sejarah Se-Indonesia). Program Studi Pendidikan Sejarah memiliki Jurnal : Sajaratun, yang termuat tulisan Dosen-dosen, mahasiswa, dan guru-guru.